Share

Bab 16 - Rencana Masa Depan Wilayahnya

Nan membuka matanya dan bertanya, "Apakah kau tahu apa penyakit Cucuku ?"

"Saat malam tubuhnya akan merasa sangat kedinginan seolah membeku, sebanyak apapun selimut yang digunakan tidak akan berefek apapun dan Alice harus menahannya sampai saraf meridiannya membeku. Saat pagi dia akan mual dan nafsu makanya turun walaupun dia sangat lapar, terkadang dia akan batuk darah bukan begitu." Raul mengatakan semuanya.

Nan sangat terkejut bahkan Alice sendiri sangat paham, apa yang dikatakan Raul sepenuhnya benar dan tidak ada yang tahu hal ini kecuali para Apoteker di Istana dan Pelayan yang menjaga Alice.

Nan memegang tangan Raul dan bertanya, "Kau menebaknya dengan benar dan apakah ada solusi untuk mengobatinya ?"

"Tenanglah Perdana Menteri... bisa dikatakan peluangnya sembuh itu bisa saja tapi sangat sulit untuk melakukannya. Masalahnya Alice akan hidup bersama denganku dan aku akan mengatur Wilayah baru, untuk mengembangkannya butuh banyak dana dan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status