Share

Bab 30. Rayuan Mike

Vyolin mematikan panggilan telepon dari Mike, lalu bergegas ke dapur untuk membuat susu. Julia yang selalu memperhatikan kebutuhan Vyolin, telah menunggu di dekat meja makan.

"Ayo, sarapan dulu," ucap Julia lalu menarik kursi mempersilahkan Vyolin duduk.

"Kakak sudah bikinkan susunya?" tanya Vyolin.

"Sudah dong. Makan yang banyak," jawab Julia lalu pergi ke area dapur basah untuk melanjutkan membilas pakaian.

Vyolin menatap sejenak hidangan di meja, perutnya keroncongan akan tetapi rasa gelisah telah membuatnya malas untuk makan nasi. Diminumnya saja segelas susu bersama dengan dua potong roti yang diolesnya selai coklat.

Drett.

Ponsel yang diletakkannya di meja kembali bergetar, kali ini panggilan dari Anna. Vyolin hampir melupakan janji mereka untuk melakukan body care home service.

"Iya, Anna. Kamu sudah mau ke sini?" tanya Vyolin sambil mengunyah roti.

"Vyolin, aku mau
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status