Share

Chapter 21

/Drttt, drtttt

Sebuah benda tipis berwarna rose gold itu bergetar. Getarannya menandakan ada panggilan masuk, dan harus segera diangkat. Kyra yang tengah asyik mengasuh dua adik sepupunya pun, segera berlari menuju sofa tempat handphone nya diletakkan. 

"Hallo? Assalamualaikum," ucap Kyra membuka percakapan dalam telepon itu. 

"W*'alaikumussalam, Kyr." suara gadis yang terdengar menjawab salam Kyra.

"Eh, iya Aya, kenapa? Kirain siapa, nomornya gak Kyra save soalnya." Kyra duduk mengambil posisi nyaman setelah mengetahui bahwa yang menghubunginya adalah Aya. 

"Ahaha, ya maaf. Aku pake nomor abang, hp yang biasa Aya pake, gak ada pulsa. Mau nanya tugas bahasa arab itu dari halaman berapa aja, Kyr? Sama latihan berapa aja yang harus dikerjain?" 

"Oalah, bahasa arab, toh. Halaman 12 - 15 latihan 3,4,5, sama 7." 

*******************************************

            &

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status