Share

Sopir Palsu

"Dir, kamu lapar?" tanya Tristan sambil mengangkat sedikit mangkok bubur yang ada di tangannya, bermaksud menawari Dira bubur tersebut.

Dira pun menatap ke arah Tristan. "Kamu benar-benar ingin menyuapi aku?" tanya Dira.

Tristan pun melirik ke arah Keen.

'Jadi dia ingin membantuku,' batin Keen.

Keen yang mengerti arti dari tatapan Tristan tersebut langsung berdiri dari tempat duduknya saat ini. Kemudian Keen menggenggam tangan Shassy dan menarik tangan istrinya itu dengan lembut meninggalkan ruangan tersebut.

       Keen mengajak Shassy berjalan melewati lorong-lorong rumah sakit itu, hingga mereka berhenti di ruang ICU.

"Kenapa kamu ngajak aku ke sini?" tanya Shassy yang yang bingung dengan tingkah suaminya itu.

&nbs

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status