Share

Bab 44. Sabotase.

Semenjak Mark dan Alice bersama-sama dirawat di rumah sakit aktivitas Daniel menjadi berkali-kali lipat lebih sibuk dari biasanya, selain ia harus bekerja di kantor Daniel juga harus menjaga Alice dan Mark secara bergantian untuk memastikan keadaan orang-orang yang dicintainya itu baik-baik saja. Tubuh Daniel terasa sangat lelah akan tetapi rasa lelahnya itu terbayar saat ia melihat wajah cantik Alice, bahkan Daniel sangat suka mengelus perut Alice yang masih datar. Rasa lelah Daniel seketika hilang bahkan ia tampak sangat bersemangat dengan adanya Alice di sisinya, Daniel juga rasanya sudah tidak sabaran ingin melihat perut Alice membuncit bahkan ia sudah tidak sabar menunggu calon anaknya terlahir ke dunia.

"Hei bagaimana kabarmu dan si kecil yang ada di dalam perutmu?" Tanya Daniel seraya mengelus dan mencium perut Alice begitu ia datang.

"Semuanya baik-baik saja karenamu," jawab Alice.

Daniel menggenggam tangan Alice lalu menciuminya, wajahnya terlihat sangat kelelahan dan itu bis
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status