Share

Prognosis

Berada di rumah sakit selama dua hari dua malam menjadi pelajaran bagi Jack, supaya dia tidak lagi macam- macam pada Ammy. Ia ingat kata dokter bahwa Ammy tidak boleh sering "bermain"  dengannya. Dan ia harus belajar untuk menahan diri.

Ia bangun lebih dulu, merapikan anak rambut Ammy di wajahnya, mencium dahinya dan buru- buru mandi. Menikah membuatnya menjadi sangat rajin dalam semua hal.

"Jack." Ammy meraba- raba sisi tempat tidurnya, kosong. Ia mengusap- usap matanya, bangkit menyibak selimutnya. Rupanya sang suami masih di kamar mandi. Terdengar suara gemericik air di sana.

Ammy bangun, mencuci wajahnya dan menggosok gigi di wastafel ujung ruangan. Pagi ini kepalanya terasa sangat pusing.  Entah kenapa hamil terasa sesulit ini, pusong yang sering menyiksanya, apakah semua wanita mengalaminya?

"Sayang, kau sudah bangun?" Jack mengusap- usap rambutnya yang basah. Tubuhnya yang terbalu

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status