Share

Bab 31. Mabuk

Tubuh Diana membeku. Sesaat otaknya tidak dapat memproses apa yang telah dirinya lihat. Seluruh indranya berusaha menyangkal bahwa ini semua adalah mimpi buruk. Berharap dirinya hanya ketiduran di kantor saat lembur dan memimpikan ini. Namun semua kenyataan. Diana tahu ini bukanlah bunga tidur.

Tas kerja yang Diana bawa terlepas dari tangannya. Diikuti dengan air mata yang tanpa permisi mengaliri pipi. Hancur. Dunia Diana telah hancur bersama perasaan cintanya. Diana merasa kecewa pernah percaya bahwa suatu hari Edwin akan berubah.

Diana tidak mampu mengucapkan sepatah kata pun. Dirinya masih terdiam membeku di depan pintu sembari memandang suaminya dan Marley yang dengan segera memunguti baju mereka. Marley dapat Diana lihat dari sudut pandangnya tersenyum puas.

"Diana, ini ...." Edwin bahkan tidak dapat mengucapkan pembelaannya. Karena memang apa yang sudah berada di depan Diana sudah sangat jelas. Pembelaan apapun tidak di perlukan.

Air mata Diana mengalir semakin deras. Dirinya
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status