Share

16. Cinta Sepihak

Hal pertama yang Rainero lakukan ketika dia bertemu kembali dengan Cassalyn adalah menatap dingin wanita itu.

"Cassalyn, jika kau memiliki pekerjaan di luar negeri kau seharusnya memberitahuku sehingga aku tidak perlu membuang-buang waktuku dengan datang ke sini."

"Rainero, satu minggu tidak bertemu kau menjadi semakin pemarah." Cassalyn menanggapi kemarahan Rainero dengan santai. Dia melewati Rainero dan duduk di sofa.

"Cassalyn, jangan berbuat sesuka hatimu hanya karena aku memegang prinsipku!"

"Rainero, apakah kau ingat bahwa kau mengatakan pernikahan kau dan aku hanya berada di atas kertas? Jadi aku rasa tidak perlu bagiku untuk memberitahu tentang pekerjaanku padamu karena kita hanya menikah kontrak." Tatapan Cassalyn pada Rainero sangat berani.

"Jangan menggunakan kata-kataku untuk membenarkan tindakanmu, Cassalyn! Kau membuang-buang waktuku dengan tidak memberitahuku mengenai kepergianmu."

"Baiklah, ini salahku lagi. Di masa depan asisten pribadiku akan memberitahu asisten prib
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status