Share

56. Kebencian Falisha

Falisha hanya diam malas menjawab pertanyaan itu yang akan membuatnya salah bicara.

Kini mereka sedang bersantai di sebuah cafe di mana di tempat itu juga banyak permainan yang disukai oleh anak yang berusia enam tahun itu.

“Apa yang kamu lakukan selama enam tahun ini, Lis? Kamu tidak ingin menikah? Nggak mungkin kan kamu bertahan sendiri atau kamu memang tidak bisa move on dariku sehingga kamu tetap melajang?” tanya Sadam ingin tahu.

Mata Falisha membulat sempurna, terkejut dengan pertanyaan yang dia ajukan.

“Apa kamu pikir aku menunggumu? Jangan salah paham, kamu saja yang nggak tahu apa yang harus aku lalui setelah kamu tega melakukan hal itu. Jadi tolong berhenti mencari tahu tentangku lagi, kamu akan menyesal jika kamu sebenarnya! Hubungan kita sudah tidak ada dan jangan berusaha mengakrabkan dirimu lagi, Mas!” tegas Falisha kesal.

“Lis, aku sudah menjelaskan apa yang terjadi denganku, sungguh aku nggak bermaksud untuk ...”

“Mas, kita di sini karena Fahri yang memintanya ti
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status