Share

Pasar Terapung

Bab 20

Pasar terapung adalah pasar tradisional yang terkenal di Banjarmasin, Kalimantan Selatan.

Lokasi pasar bukan berada di darat. Melainkan di sungai. Para pedagang yang mayoritas perempuan, berjualan di atas perahu yang mereka sebut jukung.

Mereka memakai topi tanggui, yaitu topi caping lebar yang terbuat dari daun rumbia. Menariknya, sistem bapanduk (barter) masih berlaku di situ.

Sesama pedagang bisa saling menukar hasil alam yang mereka bawa. Pisang dengan ubi, kue-kue tradisional dengan buah-buahan atau beras dengan ikan.

Sayangnya, Panglima tidak memiliki itu semua. Apalagi uang. Satu-satunya yang dibawa ialah emas batangan dari Sarandjana.

Si Ilmuwan tertawa melihat Panglima yang masih mengenakan seragam tentara, tapi orang-orang di tempat itu tertipu matanya.

Mereka seolah melihat si Panglima berpakaian layaknya masyarakat biasa.

Apalagi kumis yang dimiliki si Panglima, tentu saja membuat area yang tidak ada lekukan di atas bibirnya itu tertutup sempurna.

"Di sana masi
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status