Share

Bab 32

Mamanya Mas Brian dan Alma memperhatikan penampilanku, dari ujung kaki sampai ke ujung kepala, setahu mama mertuaku selama ini aku tidak pernah memperhatikan penampilan terutama dalam hal berbusana, menurut beliau penampilan ku biasa saja, saking penasarannya kenapa aku berpenampilan modis dan elegan sekali hari ini akhirnya beliau membuka suara juga.

"Humaira...kamu dari mana saja kok penampilan kamu tidak seperti biasanya." Tidak mungkin kan aku mengatakan semua yang aku lakukan sebelum ke kantornya Mas Brian.

"Benar sekali Bunda... hari cantik sekali,mas pangling lho lihat Bunda berpenampilan seperti ini."aku hanya tersenyum mendengar kata kata Mas Brian.

"Trimakasih atas pujiannya Mas..."aku sengaja mengerlingkan sebelah mataku kepada Mas Brian. "Tidak dari mana mana kok... hanya ingin tampil beda saja,nggak lucu kan kalau aku berkunjung ke kantornya Mas Brian hanya berpenampilan biasa saja,Ma.. inikan kantornya Mas Brian,aku harus menjaga imagekan, Mas Brian itu direktur utama
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status