Share

71. Kenalan Baru di Kereta Api

Setelah pamit dengan isteriku, aku langsung berangkat ke Bandung naik naik Kereta Api Argo Parahiangan. Saat aku baru saja duduk di pinggir jendela sembari menatap keluar jendela, aku disapa oleh seseorang, “Maaf om.. sepertinya om salah kursi deh.” Aku langsung menoleh ke arah suara yang menyapaku. 

Seorang gadis berusia sekitar 20 tahun, cantik berada dihadapanku, “Oh ya? Masak sih?” tanyaku sembari melihat nomor yang tertera di tiket. Ternyata benar, aku salah nomor kursi. Aku langsung berdiri dan meminta maaf pada gadis itu. 

“Wah.. maaf ya, maklum buru-buru tadi.” Sambungku. Aku persilahkan dia untuk menempati kursi yang ada dipinggir jendela. Setelah dia duduk barulah aku kembali duduk di kursi bagian dalam di sebelahnya. 

“Terima kasih ya om.. Om mau ke Bandung juga ya?” Tanya gadis itu. Sebelum menjawab aku menanyakan siapa namanya, naluri aku selalu begitu kalau melihat gadis cantik. Dia mengulurk
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status