Share

Hantu Jadi-jadian

Niat dari Fitri tentu mengusir Dini dari desa. Fitri merasa sudah begitu geram dengan apa yang di lakukan oleh Dini. Mendekati Fachri adalah tindakan yang melanggar bagi Fitri. Sehingga Fitri siap memberikan sedikit pelajaran penting bagi Dini.

Di bantu oleh Indah dan Romi yang merupakan teman main dari Fitri. Dia siap membuat Dini tidak betah untuk tinggal di rumahnya. Mungkin dengan bantuan mahluk halus. Fitri yakin Dini akan takut untuk tinggal sendiri di dalam rumahnya. Sehingga ia akan segera kembali ke kota.

Ide dari Fitri di dukung penuh oleh Romi dan Indah. Mereka merasa apa yang di sampaikan oleh Fitri adalah sebuah ide cemerlang. Mungkin saja Dini akan ketakutan, saat dia bertemu dengan sosok hantu di rumah baru.

Fitri menyiapkan sebuah kain berwarna putih, serta perlengkapan make up untuk di kenakan oleh Romi. Dia akan menjadi sosok pocong yang seram. Di mana Romi akan menghantui Dini di bagian belakang rumah. Romi siap melakukan apapun, demi membantu Fitri mengusir Dini
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status