Share

34. (Belum) Usai

“Mom! Mom! Lihatlah, Mom! Aku dapat nilai seratus,” seru seorang bocah dengan sepasang gigi seri atasnya yang baru saja tanggal kemarin sore.

Angelina seketika menoleh pada Arthur Wilson—putranya—yang sedang berlari penuh semangat menuju ke arahnya. Benda yang dia pegang adalah selembar kertas—yang mengombak dikibarkan oleh angin—hasil latihan dari salah satu pelajarannya di sekolah. Senyum lebar wanita itu pun spontan terbit sebagai reaksi.

“Lihatlah, Mom!” pinta suara cadel Arthur

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status