Share

Bab 22 A

WANITA PANGGILAN 22 A

Oleh: Kenong Auliya Zhafira

Bertemu orang spesial yang telah melahirkan pria seistimewa seperti Lian Erza membuat degup jantung tidak menentu. Darah seakan mengalir lebih cepat. Bahkan paru-parunya seakan sesak karena oksigen berkurang drastis. Udara di sekitar bahkan mendadak tidak terasa. Seakan habis entah ke mana.

Dada seperti memanas karena banyak kerisauan merasuki pikiran. Bayangan penolakan ibunya Lian menyerbu tanpa henti saat mengingat pekerjaannya sebagai wanita panggilan.

Mayasha tidak memungkiri kalau tidak ada orang tua yang membiarkan anaknya mencintai wanita seperti dirinya. Wanita yang jauh dari kata sempurna. Akan tetapi, rasa egonya membutakan logika. Ia ingin selalu berada di sisi pria tersebut dan menua bersama dengan cinta yang tidak pernah lekang oleh waktu.

Lian tah

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status