Share

BAB 27. Bagai Anjing Dan Kucing

Pagi itu Val yang sudah rapi dengan pakaian kerjanya mematut-matutkan diri di depan cermin sebelum turun ke lobi. Penampilannya terlihat sempurna dengan rambut yang tergerai di bahu, riasan tipis, dan bibir berwarna peach.

Seperti biasa Arion akan menunggunya di depan. Namun, bukan mobil Arion yang terlihat di depan hidungnya, melainkan sedan putih beserta pemiliknya yang bersandar di sana.

Kalimat yang dilontarkan Saga ketika melihat Val datang dengan sorot mata yang penuh tanda tanya, menunjukkan bahwa ia sudah menunggu sejak tadi.

“Cepat masuk! Aku nggak mau terlambat!” perintahnya sambil membukakan pintu untuk Val yang masih bengong.

Begitu tersadar dari lamunan, Val memutuskan untuk menurut dan masuk ke dalam. Saga segera menyusul dan menyalakan mesin. Kendaraan itu pun melaju ke arah jalan raya.

Sebelum Val sempat membuka mulut untuk bertanya, Saga sudah terlebih dulu menjawab, “Arion sedang ada urusan pagi-pagi sek

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status