Share

31. Party

Rolls royce yang tadi membelah kemacetan metropolitan kini berbelok menuju sebuah kawasan elit, berhenti pada sebuah bangunan besar dengan gemerlap lampu yang nyata, banyak orang datang dengan tampilan yang apik. Berpasang-pasangan.

Maria menoleh keluar jendela mobil, wanita cantik berambut pirang itu mendecak. Mengelus punggung anaknya yang ada dalam pangkuan.

Tak lama pintu mobil disebelahnya terbuka. Menampilkan seorang pria tampan dengan setelan jas formal dengan dasi kupu-kupu, rambut Edgar yang berpotongan undercut ditata rapih menyamping.

Laki-laki rupawan yang senyumnya mematikan itu mengulurkan tangan, mengangguk pada calon istrinya yang masih duduk didalam mobil.

"Ayo turun!" ajak Edgar sembari meraih jemari Maria.

Maria menarik kembali tangannya dari Edgar. Wajah cantiknya masih terlihat masam. Teringat dengan orang-orang yang Edgar kirim kerumahnya, mendandani Maria sedemikian

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status