Share

Bab 159 b season 2

Aku sendiri sangat geram mendengar cerita yang disampaikan oleh Maryam. Aku merasa sangat iba, dengan kejadian yang menimpa Maryam. Seandainya Maryam adalah adik atau keluargaku, tentu saja aku tak akan terima. Sudah pasti Ayah Dion akan aku habisi hari ini juga.

Yang lebih membuatku sedih, Maryam bercerita bahwa ia merantau di kota ini. Orang tuanya berada di kampung, yang hanya berprofesi sebagai buruh tani. Maryam bilang, kehidupan orang tuanya jauh dari kata cukup. Ia bekerja di kota pun untuk membantu ekonomi keluarganya di kampung. Seandainya orang tua Maryam tahu dengan musibah yang menimpa anaknya, sudah pasti hati orang tua Maryam akan hancur mendengar kabar ini.

Apalagi kalau sampai orang tua Maryam tahu tentang perbuatan nekat anaknya yang mencoba mengakhiri hidupnya dengan cara melompat dari atas jembatan dan terjun ke sungai. Pastilah hati mereka akan bertambah sakit bukan?

"Mar, apa kamu siap untuk hidup sederhana sama aku? Apa kamu bisa menerima semua kekurangan aku?" t
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status