Share

Bab 84 - Berhadapan Dengan Reno

"Tapi, jika aku enggak berhasil memberikan uang 50 miliar sama perusahaan kalian. Maka, aku siap menerima konsequensinya dari kalian." Lanjut Aliando dengan sikap yang masih tenang. Menatap mereka bergantian. Menyapu pandangan ke sekeliling.

Ruangan jadi lengang dalam beberapa detik sebelum kemudian digantikan oleh gelak tawa.

Bagimana mereka tidak tertawa?

Taruhan yang dibuat oleh Aliando itu bukannya malah akan menjadi boomerang bagi dirinya sendiri? Apa dia tidak sadar, jika dia itu bodoh? Sehingga dia bisa berkata dengan kelewat percaya diri seperti itu?

Jelas mereka pada keheranan begitu mendengarnya. Menganggap taruhan Aliando itu hanya sebuah lelucon saja. Sudah pasti jika Aliando akan kalah dan tidak akan bisa memberikan dana kepada perusahaan mereka.

Untuk beberapa saat, semua orang masih nampak tertawa. Kecuali Nadine.

Namun Nadine juga agak kaget, kesal dan heran dengan kepercayaan diri Aliando.

Bagimana jika Aliando gagal mendapatkan uang 50 miliar itu? Dia kalah
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status