Share

Bab 49. Keenan Sialan!

Keenan mengangguk. "Aku ingin kamu menjadi asisten untuk mengurus dan membersihkan apartemenku."

"Maksudmu … aku jadi pembantu dan bekerja untuk mengurus apartemenmu?" tanyaku dalam kebingungan.

"Tepat sekali."

"A-apa?"

"Aku mencari asisten rumah tangga," jelas Keenan dengan tenang, "aku mencari seseorang yang bisa membantuku dengan pekerjaan rumah tangga dan kepentingan pribadi. Aku membutuhkan seseorang yang bisa aku percayai dan dapat membantuku menyelesaikan tugas-tugas harian dengan cepat dan efisien. Kebetulan, kamu menjadi pilihan pertama karena selain aku mengenal kamu, aku juga yakin kamu akan menyelesaikan tugas-tugas tersebut dengan baik."

Aku sama sekali tidak percaya dengan apa yang dia katakan. Aku merasa kebingungan dan tidak mengerti maksud dari semua itu. Apa ia sudah gila? Aku diminta untuk menjadi pembantunya, mengurus apartemennya dan semua kepentingannya? Aku tidak tahu apa yang harus kulakukan, apalagi aku bukan seorang pembantu.

Namun, pertanyaan masih menghantu
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status