Share

Bab 53

Bella melihat layar genggamnya yang menampilkan sebuah pesan video masuk. Wanita itu sebenarnya ingin langsung membukanya, tetapi ia merasa tidak enak pada kliennya jika ia harus izin ke belakang lagi. Mau tak mau, Bella terpaksa harus menahan dirinya dulu sampai meeting selesai.

Beberapa saat setelah pertemuan itu telah selesai, Bella segera membuka pesan masuk berupa video yang dikirimkan oleh anak buahnya tersebut. Bella segera memasang earphone ke telinganya, lalu memutar video rekaman CCTV itu. Wanita itu benar-benar memasang mata dan telinganya dengan baik supaya ia bisa mengerti di mana letak permasalahan konflik anaknya.

Robert yang melihat istrinya tampak fokus menatap layar telepon sambil memakai earphone pun menjadi penasaran. Pria itu lantas mendekat pada istrinya dan bertanya “Ada apa?” seraya menaikkan dagunya. Bella yang ditanya hanya menjawab dengan meletakkan jari telunjuknya tepat di bibirnya supaya sang suami diam terlebih dulu.

Bella terus mendengarkan suara rekama
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status