Share

Bab 630

"Katanya kita mau ke Kota Sunrise?"

Shawn menatap Yvonne dengan serius. "Sekarang sudah malam, kita berangkat besok. Kamu harus tidur."

"Nggak mau, aku mau berangkat sekarang! Aku nggak perlu tidur lma-lama." Yvonne langsung memejamkan mata.

Shawn tidak berdaya, Yvonne sangat keras kepala. "Aku bangunkan satu jam lagi."

"Em."

....

Satu jam kemudian, Yvonne bangun sebelum Shawn memanggilnya.

Yvonne tidak bisa tidur memikirkan setumpuk masalah di dalam hidupnya. Yvonne bersiap-siap, sedangkan Shawn belum tidur sama sekali. Dia mempersiapkan semua keperluan untuk pergi ke Kota Sunrise.

Setelah semuanya beres, Shawn dan Yvonne berpamitan kepada orang rumah, lalu berangkat ke Kota Sunrise pada tengah malam.

Mereka pergi menggunakan mobil yang besar dan luas. Yvonne bisa berbaring untuk istirahat.

Ketika Shawn dan Yvonne tiba di Kota Sunrise, Dylan telah "mengundang" anak Harvey ke rumah.

Sekarang Harvey sedang kalang kabut mencari keberadaan anaknya.

Shawn puas dengan kinerja Dylan, dia san
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status