Share

Bab 79 : Berujung Perpisahan

Satu bulan kemudian

Zie memakai setelan rapi hari itu, dengan semangat baru dia ingin menghadapi apa yang terjadi di depan matanya. Semua persoalan yang terjadi sudah dia selesaikan satu persatu, hingga masalah terakhir yang harus dia selesaikan hari itu adalah mendengarkan keputusan sidang perceraiannya dan Sean.

Semua terasa ringan, beban di pundak Zie terasa luruh dan hilang. Benar jika mengikhlaskan itu memang sulit, tapi setelah hati sudah berdamai dengan keadaan maka segalanya menjadi terasa lebih ringan.

“Sean, terima kasih untuk beberapa bulan ini, seperti kesepakatan kita tentang bayi ini, aku harap semuanya berjalan sesuai dengan apa yang kita inginkan.”

Zie mengulurkan tangan kanan, sedangkan tangan kirinya memegang map berisi akta perceraiannya dan Sean.

Pria itu tak langsung menyambut uluran tangan Zie, Sean hanya memandanginya beberapa saat dan meraihnya tepat saat Zie ingin menarik tangan. Ia tidak bisa mengatakan apa-apa, karena semua ini juga sudah dia setujui.

“Raig
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (21)
goodnovel comment avatar
Nur Janah
Soo sweet Sera
goodnovel comment avatar
Sindi Sandora
gemes banget tingkah sera hehe benar apa kata zie ketika dia besar dia bisa juga dipeluk oleh anaknya di kala sedih hehe
goodnovel comment avatar
Sindi Sandora
sean kamu akan menyesali keputusan mu hari ini nantinya heheh
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status