Share

28. Little Happiness

Happy Reading . . .

***

Angin yang bertiup tidak cukup kencang di siang hari itu, memacu ombak di laut yang bergulung dengan tenang dan terlihat begitu indah. Suara deburan ombak yang juga terdengar begitu menenangkan di telinga, serta gulungan kecil yang sampai pada tepi pantai itu menyapu sepasang kaki yang berada di atas pasir putih yang terasa lembut di telapak kaki. Sinar matahari yang memancar dengan terang pun membuat tubuh yang hanya terbalut pakaian renang bermodel dua potong itu, merasakan kehangatan dan sedikit terbakar dari panas khas sinar matahari.

Tempat penginapan yang Jacob sewa pun begitu privasi dan memiliki akses langsung menuju pantai yang begitu indah dari kamar cottage yang mereka tempati. Dengan tanpa keberadaan pengunjung lain yang juga sedang berlibur di cottage tersebut, sehingga tempat itu hanya milik kedua insan yang benar-benar seperti sedang dimabuk oleh asmara.

"Selamat ulang tahun untuk wanita cantik yang terlihat begitu sempurna di bawah sinar mat
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status