Share

Bab 36 : Babak ke dua

Tok ... Tok ...Tok ...

Luna masih berada dalam pelukan Devan, saat sebuah ketukan dari pintu kamar wanita cantik itu terdengar dan hal itu membuat kedua pasangan suami istri tersebut saling memandang satu dan lainnya.

“Non Luna ... Kata Tuan besar, waktunya makan bersama,” ujar seorang pelayan dari luar kamar Luna.

“Ya Bik!” jawab Luna singkat masih dalam pelukan Devan. Terdengar langkah kaki menjauh dari pintu kamar Luna.

Diliriknya, jam dinding yang berada tepat di atas dinding sebelah televisi yang menempel pada dinding tersebut.

“Ya ampun, udah jam 6 sore...,” ujar Luna dengan bola mata membulat dan itu membuat Devan tersenyum manis kala memandang wajah Luna yang seolah tak menyangka atas jam yang kini menunjukkan pukul 6 sore.

Devan pun berseloroh, “Yang namanya enak udah pasti lupa waktu. Berarti lumayan lama juga tadi kita begituan yaa...?”

Wajah Luna seketika merah merona, kala lelaki muda tampan yang jahil itu menggodanya, ketika posisi mereka masih berbugil ria dengan segera
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status