Share

23. Monyet Jantan dan Betina

Bab 23

David kaget dengan kedatangan Alice, ditambah lagi, ia melihat Adiknya tersebut menangis, walaupun hanya tangisan kecil, seperti sedang dipaksakan.

"Ada apa kenapa kau menangis?"

Tiba-tiba, Anesia memasuki ruangan tersebut.

"Itu, dia yang buat aku nangis." ALice menunjuk Anesia yang baru saja Datang.

***

Anesia yang baru saja datang langsung gelagapan saat Alice mengatakan bahwa ia yang telah membuatnya menangis.

Sebenarnya salah Anesia apa? Ya Tuhan!

"Aku? Kenapa aku? Apa yang aku perbuat Alice?" tanya Anesia bingung.

"Kakak nanya apa yang buat aku nangis? Masa kakak nggak sadar sih, kakak tuh tadi bilang kalau kak David adalah monyet jantan kan?" Anesia mengangguk mengiyakan ucapan Alice.

David yang mendengar ia disebut seorang monyet, hanya mengerutkan dahinya bingung, dari segi apanya dia bisa mirip seorang monyet?

"Tuh, kan. Berarti kakak tuh secara nggak sengaja, udah ngecewain aku. Karena Kak

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status