Share

Pertemuan Vano dengan Ki Kusumo

"Apa kabar, Mas Vano?" tanya Ki Kusumo seraya menjabat tegas tangan Vano.

"Alhamdulillah, kami baik-baik saja. Mari mampir dulu, Pak. Ini rumah mertua saya," ujar Vano seraya menunjuk rumah Leha tepat di depan dia berdiri.

Kusumo melihat rumah Leha sejenak dan menyunggingkan senyum tipis saat matanya bersiborok dengan mata Halimah. Istri Vano itupun mengangguk sopan lalu membawa Leha dan Karim masuk lebih dulu ke dalam rumah.

"Kapan-kapan saja, Van. Ini saya lagi ada urusan sama tetangga kamu."

"Kalau boleh tau, siapa, Pak?"

Ki Kusumo terkikik dan berbisik di telinga Vano, "Hesti. Anak sulung Bu Eni. Kamu kenal?"

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (4)
goodnovel comment avatar
Shafariah Omar
Geram benar dgn perangai di Diah...
goodnovel comment avatar
Winangsi Rahim
ish ish ada org yg bgtu itu dp model,, pe pang b urus org pe urusan... iiii
goodnovel comment avatar
Sri Cahys Wulansari
sdah nunggu 2 jam...kenapa skrg buka halaman harus pakek koin
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status