Share

Datang Sendiri, Pulang Berdua

Pak Lutfi mengambil peranan besar dalam pembuatan ID dan juga paspor baru untuk Sarah melalui koneksinya, hingga akhirnya kedua benda itu sudah jadi, dan ada di tanganku sekarang.

Semua bukti yang kami miliki, sudah tersusun rapi dan disimpan dalam bentuk dokumen dan juga salinan flashdisk lalu benda itu aku berikan pada Sarah, sesuai kesepakatan awal.

Aku tidak curang kan? Bisa aja di tengah perjalanan aku kabur dan mengkhianati Sarah demi kepentingan aku sendiri. Tapi aku gak selicik itu. Aku gak pernah diajarkan untuk menjadi manusia jahat oleh suamiku dan lingkungan aku.

Tapi misal aku tetap nekad melakukan itu, apakah setelahnya aku bakal hidup dengan tenang? Pasti tidak akan pernah! Jadi lebih baik aku ikuti saja alurnya, sesuai yang sudah diberikan oleh Allah.

"Mba? Ini serius? Nama aku Sarah Az-Zahra dan ini pasport? Aku bukan lagi, seorang budak dari mereka?" Dia menerima kartu identitas itu. Melihat wajahnya yang bahagia, membuat penyesalan yang aku rasakan sedikit berkurang
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (3)
goodnovel comment avatar
HalSya
nantikan besok ya!!!
goodnovel comment avatar
Iendah Kyunnie
apalagi kalo rey ternyata hamil. wanita mana sih yg bisa liat suaminya nikah lagi padahal dia lagi mengandung. kok aku baper ya???
goodnovel comment avatar
Iendah Kyunnie
aku gak suka jalan ceritanya kayak gini. kasian rey yg udh berjuang demi suaminya eh malah harus rela dimadu. kan masih ada cara penyelesaian yg lain. semoga author gak jadi nikahin sarah ama husein.
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status