Share

83. Memperbaiki hubungan keluarga

Briany menutup pintu kamarnya, kemudian berbaring menatap ke langit – langit. Saat ia tiba di rumah, Kakek dan Wisnu sedang membahas sesuatu di ruang santai. Briany hanya tersenyum dan melewati mereka tanpa mengucapkan apapun.

Pikirannya menerawang memikirkan bagaimana cara dia menjebak Luca gadungan itu untuk keluar bersamanya, sementara ia tidak begitu akrab dengan Wisnu sejak Wisnu sadar dari operasinya.

Luca yang ditemuinya di apartemen tadi sore memang benar adalah abang kandungnya. Sikap dinginnya yang malah tidak menawarkan minuman apapun apalagi makan malam bersama membuat Briany sedikit kesal. Perut Briany tiba – tiba berbunyi.

Merasa sedikit lapar, Briany yang sudah lelah menguatkan dirinya untuk berdiri dan bergerak ke dapur untuk mencari makanan yang ada.

Briany pun memutuskan memasak mie instan karena gampang.

“Lapar?” ucap Wisnu tiba – tiba membuat Briany terperanjat kemudian menjatuhkan sendoknya.

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status