Share

Ada apa?

"Sudah bangun?" tanya Evan saat terdengar suara pintu di buka, dan dirinya merasa tahu siapa orang yang membukanya walau tanpa harus menolehkan kepala.

"Mmm ...."

Rara mendekat dan langsung duduk berdesakan di belakang Evan, dengan tangan melingkari dada suaminya, terpaksalah Evan yang mengalah menggeser duduknya maju sedikit.

"Kau kerja hari ini?" tanya Evan, dengan mata masih fokus ke arah laptop.

"Ya, sekarang tanggal di mana para pegawai ku mendapat gaji mereka, aku dan Nilla harus bertemu hari ini untuk menyelesaikan masalah keuangan. Kamu?

"Apa mau aku antar?"

Bukannya menjawab apa yang Rara tanyakan Evan malah menawarkan dirinya untuk mengantar.

"Tak perlu, niatmu itu mencurigakan?!" ujar Rara, yang menciumi leher belakang Evan gemas berulang kali.

"Apa maksudmu?" tanya Evan dengan suara tinggi, dengan pandangan mata menatap lurus ke depan.

"Kau mau nganterin aku apa mau ketemu dengan mantan, hah?" tanya Rara dengan tangan menarik telinga Evan pelan.

"Aku tersanjung, akhir
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status