Share

Hari Sial Clarissa

"Pfffttt!"

Tawa karyawan yang ada di dalam ruangan pemotretan itu pun hampir pecah, berkat ucapan Arka yang sangat melengking dan cukup menohok Clarissa tersebut.

Tanpa mau menanggung banyak malu lagi, Clarissa segera menghentakkan sepatu heels tingginya dengan kencang. Wanita itu langsung berjalan keluar, sambil bersumpah serapah di dalam hati.

"Hufftt! Awas ya kau anak kecil! Bisa-bisa kau membuatku malu seperti ini di hadapan Barra dan para karyawan yang lain!" geram Clarissa kian mempercepat langkah.

Seperti biasa, Clarissa memang senang memakai baju yang cukup minim. Akan tetapi, tentu bukan karena kekurangan bahan alasannya. Gaya, itulah salah satu alasan terkuatnya. Ia selalu update dengan berbagai gaya terkini, terutama para seleb luar negeri yang selalu bebas berekspresi melalui pakaiannya.

"Thanks, Arka!"

Barra mengecup senang rambut ikal anak kecil itu. Sementara Arka, anak kecil itu tak langsung menyahut. Bibirnya masih maju ke depan dengan ekor mata yang masih membututi
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status