Share

Hilang Tanpa Kabar

"Baiklah, kalau begitu besok aku akan datang kembali dengan membawa surat perjanjian. Dan setelah itu, Mommy dan Clarissa tidak boleh lagi mengganggu hidupku, dan juga Kara dan Arka!"

Barra beranjak ingin segera pergi dari rumah yang sebenarnya tak pernah dianggapnya sebagai rumah tersebut. Namun sayang, langkahnya tiba-tiba saja terhenti ketika sang ibu yang kembali memanggil dirinya.

"Apalagi, Mom?" tanya pria itu tak mengerti.

Avaline tersenyum seraya beranjak mendekat. Ia kembali melihat anaknya dari atas sampai bawah, hingga bergerak menciptakan sedikit jarak.

"Kenapa harus dengan Clarissa? Mommy tidak bisa menjamin orang lain," tuturnya dengan tatapan yang semakin sulit diartikan.

Oh, astaga! Ada apa lagi ini? Kenapa Barra selalu tak bisa berbicara sesaat pada ibunya? Barra benar-benar lelah dengan sikap Avaline yang sangat tak bisa ditebak seperti ini. Entah apalagi yang akan dimau olehnya, sehingga kini terlihat mengulur-ulur wakt
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status