Share

Banjir Darah di Keputren

Ke empat putri Kertanegara yaitu Tribuaneswari, Narendraduhita, Jayendradewi dan Gayatri menangisi kematian ibundanya. Para abdi segera merawat jenazah Dewi Bajaraka untuk dimakamkan sementara di halaman Keputren. Ke empat anaknya merasa sedih melihat kematian ibundanya yang tragis, mereka tidak mungkin dapat menyelenggarakan upacara perabuan yang layak untuk menyempurnakan kepergian Dewi Najaraka ke alam kelanggengan. Apalagi mereka sudah mendengar bahwa Kertanegara sudah dibunuh oleh Kebo Mudarang. Kini hanya tersisa dendam membara di dada mereka terhadap Jayakatwang dan antek-anteknya.

Selagi mereka berduka cita menangisi kematian ayah ibunya, tiba-tiba Kebo Mudarang menerjang masuk halaman luar Keputren. Suasana keputren menjadi semakin mencekam. Para penario Apsara, selir dan para puteri keraton yang lain berteriak ketakutan, bersembunyi takut dijadikan pelampiasan nafsu prajurit Jayakatwang.

Kebo Mudarang dan pasukannya menggedor pintu gerbang Keputren, Gayatri si bungsu yang te
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status