Share

Hubungan kontrak?

“Baiklah, apa yang akan kau tawarkan padaku?„

Kening Yohan berkerut saat membaca hal itu, bukannya Thea sudah mendengar bahwa Yohan akan memberikan semua hal yang ia inginkan padanya? Yohan berpikir, mungkin saja Thea ingin mengetahui hal spesifik apa yang akan ia berikan kepadanya.

"Aku sebenarnya akan memberikan apapun yang kau inginkan ... seperti rumah, mobil, perhiasan, pakaian, kehidupan yang jauh lebih mewah dari pada di keluarga Peterpeon ... atau jika kau mau kau mungkin bisa mendapatkan status Nyonya Radcliffe,p" jawab Yohan dengan dengusan geli di akhir kalimatnya. Thea memutar bola matanya malas.

“Bagaimana jika aku meminta seluruh saham Radcliffe?„ tulisnya lagi. Yohan mengangkat alis kirinya ke atas.

"Aku bahkan tidak memiliki seluruh saham Radcliffe, bagaimana caraku bisa memberikanmu seluruh saham itu?" Yohan mulai tertawa, "Tapi jika itu benar-benar suatu hal yang kau inginkan aku akan menggunakan segala cara untuk mendapatkan sah
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status