Share

26 Alasan Yang Bisa Diterima

"Terima kasih ya Adrian sudah menyambut kami dengan baik. Makanannya juga enak-enak," ucap Bella.

"Sama-sama, semoga jadi pelanggan setia di sini ya," balas Adrian.

"Iya, pasti." Bella lalu melirik suaminya, "Kita pulang sekarang Mas?"

"Hm."

Pasangan suami istri itu beranjak lalu pergi dari sana, meninggalkan Kayla dan Adrian yang masih di mejanya. Terlihat sekali ekspresi lega di kedua orang itu, suasana tadi jujur saja cukup menegangkan.

"Kay, memangnya Bella gak pernah curiga ada apa-apa di antara kamu dan Abimanyu?" tanya Adrian penasaran.

"Enggak tahu, tapi kayanya dia dulu sempat curiga."

"Iya juga sih, buktinya pacar kamu itu sampai takut ketahuan dan minta kamu untuk menikah kontrak dengan aku."

"Iya, tapi aku juga gak nyangka sampai terima tawaran dia itu."

"Mungkin karena kamu terlalu cinta ya sama dia sampai gak mau berpisah. "

"Bukan begitu, tapi--"

"Sudahlah, lagi pula bukan urusan aku juga, kan?" sanggah Adrian sambil berusaha tersenyum.

Nanti Adrian dianggap tidak
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status