Share

32.Hadiah Misterius

Beberapa hari kemudian, malam hari, di Aula Sekte Utama Xiao...

Di aula sekte telah berkumpul beberapa orang penting yang sengaja di kumpulkan oleh ketua Sekte alias Xiao Zun, ayah dari Xiao Zen.

Tetua pertama, Xiao Bo duduk di sebelah tetua ke-4 Xiao Yan. Sedangkan Tetua ke-2 Xiao Lu duduk bersama salah satu Pendekar yang datang dari Kerajaan Jiangsu, namanya adalah Lin si Pendekar Pedang Hantu.

Aula yang cukup besar itu terlihat lengang karena hanya diisi lima orang yang tengah mengadakan rapat mendadak tersebut.

"Ada apa Pemimpin Sekte memanggil kami? Apakah ada kabar dari Xiao Shin dan Xiao Gu?" tanya Xiao Bo.

Xiao Zen mengeluh jenggotnya.

"Jutru itu yang tengah ingin aku bicarakan dengan kalian..." sahut Xiao Zen dengan wajah yang terlihat gelisah.

Ketiga tetua saling berpandangan. Pendekar Lin hanya memejamkan mata sambil melipat tangan didepan dada. Pemuda itu terlihat sangat santai.

"Katakan saja apa yang ketua ketahui...Kami akan mendengarkan nya," kata Xiao Yan.

Xiao Zen men
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status