Share

21. Kembali Mode Belangsak

MADU, YANG DIBELI OLEH MERTUAKU

Bab 21 Kembali Mode Belangsak

"Apa dijual?"

"Iya, Mas, maaf aku belum bilang, demi kebaikan bersama."

"Kebaikan apa maksud kamu? harusnya kamu izin dulu sama suami kamu ini."

"Pak Eko, tolong jelaskan," ujarku pura-pura sedih dan frustasi.

"Maaf sebelumnya Pak Arya, kondisi pabrik memang sudah dinyatakan bangkrut, banyak tagihan bank, dan juga tunggakan upah karyawan, jadi Mbak Ara hanya punya satu pilihan yakni menjualnya, dan uang hasil penjualan untuk menutupi hutang-hutang pabrik atas nama Mbak Ara. Hal itu memang harus dilakukan agar Mbak Ara tak masuk penjara. Beruntung Mister Andra mau membelinya, padahal dalam kondisi diambang kehancuran, sangat sulit mencari orang yang mau membelinya."

"Gak mungkin, kenapa bisa kaya gini, Ara."

"Aku juga gak tahu, Mas."

"Silakan tanda tangan, saya tak punya waktu lama."

Agar lebih menyakinkan, kami sengaja membuat surat bohong, seolah-olah kebangkrutan pabrik benar-benar terjadi. Padahal, kenyataannya pabrik ba
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status