Share

(DS) Lebih Percaya Calon Menantu

"Beruntung juga kau, Dude. Ayah Kakak ipar langsung suka padamu," bisik Karamel pada Danzel, lagi-lagi Danzel tersenyum. Tetapi kali ini senyum bangga.

Akhirnya mereka mengobrol kembali, membahas Lachi habis-habisan. Danzel baru tahu jika Lachi memang sangat gigih dalam bekerja. Ayah mertuanya-- ah maksud Danzel, calon ayah mertuanya mengatakan jika saat Lachi berusia delapan tahun, anak itu pernah ikut mengisi polybag di salah satu kebun jeruk milik keluarganya tanpa sepengetahuan siapapun. Saat membayar upah karyawan, Lachi datang dengan mengenakan topi supaya tak dikenali. Adit tahu jika itu putrinya, dan dia benar-benar terkejut karena putrinya ikut mengisi polybag.

Saat ditanya kenapa Lachi ikut, Lachi menjawab jika dia ingin mengumpulkan uang untuk membeli sepeda. Itu membuat ayahnya semakin terkejut.

Bukan hanya itu, Lachi berusia dua belas tahun juga pernah ikut membantu pasca panen kelapa sawit dengan karyawan, hanya demi mengumpulkan uang untuk mengganti handphonenya yan
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status