Share

MULAI TAMPAK SIFAT ASLINYA

Bangunan sederhana akhirnya dilepas. Setelah berkelana cukup jauh meninggalkan desa lamanya, keluarga Angga berhasil juga memeroleh rumah yang lebih dari kata layak. Itu pun tak sekali cari, butuh waktu beberapa jam sampai mereka gosong berjamaah terpapar mentari demi menuruti kemauan Aina. Ia selalu mengancam akan pergi dan memilih hidupnya sendiri, kalau perkataannya tak dituruti. Sejauh ini Bu Dila beserta anak perempuannya lumayan mengalah untuk Aina.

Karena rumah itu lumayan cantik, Aina juga memerintahkan suaminya untuk mengontrak langsung 1 tahun saja. Sekali lagi Angga manut, mengingat keutamaan kebahagiaan istrinya tersebut. Mereka menghabiskan uang 10 juta untuk menyewa tempat tersebut.

"Nah, beginikan bagus! Rumah ini bahkan lebih cantik daripada rumah kita bertiga yang lama," puji Aina sambil memutar tubuhnya ke hamparan ruangan kosong melompong tersebut.

"Oh, ya. Kita harus membeli barang-barang lain. Lebih baik kita pergi sekarang aja, sebelum malam," saran Angga.

"Ya,
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status