Share

Bab 26B Cheese Cake

"Supaya para buaya darat di luar sana tahu kalau kamu sudah menikah dan akulah suamimu. Buruan pilih, waktu kita terbatas."

Jantung Gian terasa tergelitik ketika menyadari betapa lebay Darren mengaku-ngaku status suaminya. Dia menipiskan bibir menahan senyum sambil mata memindai cincin emas putih berlian yang ada di dalam etalase. Kilauan permata yang indah, membuat Gian bingung harus memilih. Detik berikutnya, jari menunjuk salah satu di antara mereka.

"Kenapa harus itu? Bukankah cincin itu terlihat biasa dan berliannya sangat kecil?"

Darren mengambil cincin yang dipegang Gian lalu mengembalikannya kepada karyawan berseragam putih. Terpaksa, Gian memilih yang lain.

"Aku tidak suka dengan model itu. Terkesan biasa saja, pasaran."

"Yang ini biji berliannya kecil-kecil yang disambungkan, kurang mewah."

"Model itu kuno dan lihatlah nggak cocok jika disematkan di jarimu."

Begitulah komentar Darren, setiap kali Gian menentuka
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status