Share

Bab 219. Bukan Obsesi?

Bab 219

"Duh maaf ya Ra. Aku telat dikit tadi." Stella dengan tergopoh gopoh tadi masuk ke dalam rumah makan dan langsung mengambil tempat duduk tepat di samping Rara. "beneran deh, maaf banget ya."

Rara hanya bisa mendengus sambil mengaduk minumannya yang telah habis es batunya. "Tapi ini bukan telat dikit lagi Stella, sudah lima belas menit loh." Rara pun mulai protes dan mencebik. "Satu menit lagi kamu nggak dateng, yakin deh aku pasti langsung pulang." Rara memutar bola matanya dengan malas.

Stella membuka lebar mulutnya, sepetinya dia kaget dengan ekspresi yang ditunjukkan oleh sahabatnya itu. "Ya ampun, beneran deh Ra. Aku minta maaf banget." Stella menyesal karena telah membuat Rara menunggu begitu lama. "Tadi itu tiba tiba ada fans yang datang dan minta tanda tangan. Eh tau tau malah pingsan. Nggak mungkin kan aku langsung tinggal begitu saja? Maafin ya Ra." Stella sampai menangkupkan kedua tangannya di depan Rara.

Dia tak menyangka jika Rara akan marah, karena selama ini dia
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status