Share

Rahasiakan Bahwa Aku Masih Hidup

"Segel? Ka_mu sudah menemukannya? Syukurlah!" Berti Welbert merasa sangat senang.

"Tapi_ pertemuan dewan direksi dan pemegang saham hanya tinggal beberapa hari lagi, Alice. Setelah pengesahan dirimu sebagai ahli waris dan pemegang saham, kewenanganmu baru berlaku setelah 30 hari."

"Maksud Kakek, aku bisa memberikan suaraku setelah 30 hari melakukan pengesahan di depan pengacara?"

Berti Welbert mengangguk lesu. Hal ini sudah terlambat. Alice tidak dapat menggunakan haknya sebagai pemegang saham 25 persen perusahaan Welbert untuk membantu Gavin.

"Kakek.. jangan putus asa terlebih dulu. Aku masih punya cara lain untuk menyelesaikan permasalahan ini."

"Benarkah?" Berti menatap tidak percaya kepada Alice.

"Benar Kek, percayalah kepadaku."

"Tapi, rahasiakan bahwa aku masih hidup. Dengan Gavin sekalipun. Aku punya rencana sendiri."

"Baiklah," Berti Welbert mengangguk setuju.

* * *

"Mama, gaun ini cantik sekali." Selena terpana dengan gaun edisi terbatas rancangan Rosemary
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status