Share

61. Sekilas Kisah Kebakaran

Berkeringat dingin di malam yang dingin. Wajahnya lebih suram daripada euforia. Sungguh kaki Zara gemetar saat menyalakan korek api.

Entah dari mana Reon mendapatkan banyak bahan bakar yang mudah terbakar. Zara menggunakannya untuk membakar hotel.

Faktanya meskipun korek api telah dijatuhkan dalam lumuran bahan bakar, api yang berkobar tidak cukup besar untuk pembakaran total.

"Aduh, bagaimana ini? Harusnya aku buat ledakan besar di dalam saja. Kesalahan listrik atau kompor gas di dapur misalnya." bingung menggaruk tengkuk.

Halaman belakang mendadak menjadi tempat terindah memandang api unggun raksasa.

"Wah, Tuan, apa ini benar baik-baik saja? Aku jadi ragu." berpindah menggaruk kepala.

"Sudah kau bakar, masih bisa ragu?"

Reon berdiri di belakangnya.

"Iya, bukan itu maksudku. Ck, membuang-buang aset seperti ini apa boleh? Lagipula gadis yang memberikan hotelnya pasti sedih jika tau," Zara membuat mimik sedih.

Reon menunduk sejenak menatapnya.

"Kalau kau mau, ambillah!"

Zara
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status