Share

Part 35

Andri dan Zelda menjalani kegiatannya masing-masing seperti biasa. Andri sibuk dengan aktivitasnya di tempat kerja, sedangkan Zelda menghabiskan waktunya bersama Della. Setelah beberapa bulan bekerja, Andri mendapat kenaikan gaji dari bosnya dan Zelda yang diberi tahu sangat bersyukur mendengarnya. Hal tersebut dikarenakan Andri jarang meminta libur di luar jatahnya. Cara kerjanya pun dinilai baik sekaligus memuaskan oleh bosnya.

Entah kenapa hari ini Zelda kurang fokus dan tidak terlalu menikmati waktunya saat menemani Della bermain. Tanpa direncanakan tiba-tiba pikirannya tertuju pada Luan, sehingga membuat Della kesal dan minta diantarkan pulang karena merasa diabaikan. Zelda yang menyadari kekesalan Della pun segera meminta maaf dan menuruti permintaan gadis kecil yang kini ekspresinya tengah cemberut tersebut.

Meski awalnya Zelda menolak saat Della meminta digendong mengingat kondisi perutnya, tapi dia terpaksa menurutinya karena mata balita mungil tersebut mulai

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status