Share

84. Summon Naga Emas vs Summon Naga Perak

Naga Putih ini sangat cepat bergerak ke arah Rinjani kemudian memuntahkan semua racun dari Rinjani yang diserapnya.

"Perisai Dewi Naga!"

Di saat kritis, Rinjani memasang pelindung dirinya dari semburan berbagai racun ini.

Tubuh Dewi Racun ini dilapisi oleh siluet transparan naga yang mementalkan semua racun-racun yang disemburkan oleh Naga Putih.

"Tapak Dewi Naga!"

Dewi Racun juga mengeluarkan serangan tapak yang membentuk naga merah raksasa yang langsung membakar habis Naga Putih.

Kekuatan Naga yang sangat mengerikan ditunjukkan oleh Dewi Racun. Begitu menyadarinya, Dewi Racun kembali menarik serangannya yang sangat ganas ini dan kembali mengeluarkan serangan lamanya

Rinjani yang mengamuk mulai mengeluarkan summon Naga Emas untuk menyingkirkan Penyamun Padang Pasir yang berilmu tinggi ini.

"Summon Naga Emas!'

Rinjani terpaksa mengeluarkan Naga Emas karena pertarungan sudah berlangsung tdak seimbang.

Dia tidak tahu apa yang akan dilakukan gadis bermata biru ini terhadap dirinya dan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status