Share

Bab 790

Sara pikir Jefri tidak akan datang menemuinya lagi, tidak disangka pria itu mendadak muncul.

Sara tidak bisa menggambarkan seperti apa perasaannya saat ini, yang jelas dia berulang kali mengingatkan dirinya bahwa pacarnya saat ini bernama Sandy.

Setelah memeluk Sara, Sandy kembali memayungi wanita itu sambil masuk ke dalam mobil, lalu mengantar Sara pulang.

Sara keluar dari mobil dan berdiri di depan vilanya, lalu melambaikan tangannya dan mengucapkan selamat malam kepada Sandy. Saat dia hendak berbalik memasuki vila, Sandy menghentikannya.

"Sara ...."

Sandy memanggil Sara, lalu berjalan menghampiri dengan malu.

"Ya? Kenapa?"

Sara menatapnya. Biasanya setelah mengantar Sara pulang, Sara dan Sandy akan saling berpamitan.

Sandy menunduk menatap bibir Sara yang tampak menggoda, telinganya berangsur-angsur memerah. Dia ingin mencium Sara, tetapi merasa sulit mengungkapkannya.

Sebagai orang yang pernah jatuh cinta, Sara langsung tahu apa yang Sandy pikirkan hanya dengan melihat hawa nafsu d
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status