Share

34. Tentang Si Kembar

Dua puluh tiga tahun berlalu.

Nirina dan Haziq hidup bahagia bersama keluarga kecilnya. Zayyan dan Filzah tumbuh menjadi pemuda dan pemudi yang cantik dan tampan idola banyak orang. Zayyan yang memilih menjadi pengacara dan Filzah menjadi desainer kelas dunia. Mereka tidak ada yang berminat untuk melanjutkan bisnis keluarga Priambudi, tetapi sesekali Zayyan dan Filzah harus tetap bersedia terjun untuk mengurus perusahaan yang sudah beralih atas nama mereka. Ya, meskipun terpaksa karena yang kadang dibutuhkan oleh asisten pribadi mereka adalah tanda tangan. Zayyan dan Filzah menyerahkan semua urusan perusahaan pada orang kepercayaan keluarga. Sebagai orang tua, Haziq dan Nirina pun mau tidak mau menghargai keputusan dua buah hatinya itu.

Lantas, bagaimana dengan Dokter Dony? Sahabat yang sudah berkorban besar untuk keluarga Priambudi. Ya, enam bulan setelah pernikahan kembali Haziq dan Nirina, dokter tampan dengan dua lesung pipi itu menikahi asisten pribadinya yang diam-diam di
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status