Share

Bajingan itu

Bunyi nyaring dari sepatu hak tinggi yang berbenturan langsung dengan lantai sangat terdengar jelas di pendengaran.

"San-Sandra tunggu!"

"Sandra, San!"

Teriakan sahabatnya di belakang sana sama sekali tidak ia pedulikan. Yang ada di fikirannya saat ini adalah bagaimana secepatnya ia bisa pergi dari tempat ini.

Keputusannya untuk memenuhi ajakan Juwita mendatangi pesta begitu ia sesalkan saat ini. Karena Sandra harus bertemu lagi dengan orang yang sangat ingin dijauhinya di masa lalu.

Tanpa menoleh ke belakang lagi, Sandra berlari ke arah jalan raya untuk mencari taksi yang lewat. Untung saja tidak berapa lama taksi yang dicarinya itu melintas di depannya.

Buru-buru Sandra menghentikan taksi tersebut dan kemudian memasukinya. Hingga taksi yang membawanya tersebut melesat di tengah kepadatan jalan.

Melihat hal itu Juwita pun berlari ke arah parkiran di mana

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status