Share

Bab 64. Ulfa Lebih Baik

"Mbak, aku setuju untuk tawaran kerjasama itu, tapi jangan beritahu bapak kalau aku bakal mengganggu Mbak Dita." Suara Tantri terdengar gemetaran. Dia berada di antara dua pilihan yang keduanya menambah sesak di dada.

"Gampang, asal kamu nggak bohongin aku aja. Kapan kamu ketahuan berbohong, aku yang bakal viralin kamu. Di rumah ini ada CCTV, aku bisa saja melakukan sesuatu yang bisa memberatkanmu, Teri."

Tantri menggeleng pelan, bibirnya semakin memucat. Dia tahu Ulfa tidak pernah bercanda dengan ancamannya. Jika Sano, Mahika dan juga Dita mudah dia sudutkan, apalagi dirinya yang hanya seorang mahasiswa.

"Baiklah, kalau begitu nanti kamu bilang sama keluargamu kalau aku ngasih uang itu dengan sukarela. Ingat, kamu harus memberitahu mereka!" Ulfa mengeja dengan sangat pelan, penuh penegasan pada kalimat terakhir agar Tantri melakukannya.

Dia bukan ingin disanjung, Ulfa hanya mau kalau Sano sekeluarga tahu dia sudah bangkit dan tidak seperti dulu lagi. Ulfa disibukkan oleh banyak peker
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status