Share

316. Rindu

"Kamu beneran nggak bisa pulang sama sekali, Jo?" tanya Kaluna dengan suara manja sambil mengambil salah satu botol jus buah dari rak di supermarket.

"Bisa ...."

"Ya pulang, ayolah Jo pulang. Kamu nggak kangen aku?" tanya Kaluna sambil mengembikkan mulutnya dan mendorong trollynya yang sudah berisikan barang belanjaan dengan satu tangan.

"Aku coba yah, aku pulang hari ini," ucap Jonathan dengan suara selembut mungkin, beruaha agat Kaluna tidak terus merajuk dan marah.

"Raka ini rada lain kurasa, dia nggak paham apa kamu itu mau nikah?" tanya Kaluna sambil membenarkan letak earpods miliknya karena suara Jonathan terdengar kecil. "Dia itu gila atau gimana sih? Seminggu lagi loh, kita mau nikah! Untung ada Gege yang sigap sama semuanya dan nggak ada halangan apa pun juga."

"Besok aku coba ngomong ama Raka, yah." Jonathan mendengarkan keluh kesah Kaluna dengan mengesampingkan rasa lelahnya.

"Bilang ke Raka nggak usah sosoan jadi manajer kamu, mending kamu kerjain sendiri aja. Ribet bene
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Neng Ade
jo ngerti lah sawah ku kering Jo ,jdi aku butuh kamu hahhaha alesan kangen
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status